CSMA/CD

Posted by : Unknown
Tuesday, 2 September 2014

CSMA/CD

              CSMA/CD (Carrier Sense Multiple Access / Collision Detection) ialah sebuah metode media access cotrol (MAC) yang digunakan oleh teknologi jaringan Ethernet. Dengan teknik ini node jaringan akan mengirim data ke node tujuan, pada awalnya di dahulukan untuk pemeriksaan jaringan sedang terpakai dari node lain atau tidak. Jika ditemukan transmisi data lain maka akan terjadi collision (tabrakan antar data), maka node tersebut diharuskan mengulang permohonan pengiriman selanjutnya yang dilakukan secara acak. Dengan demikian jaringan efektif dapat digunakan secara bergantian.

Sumber Wikipedia Indonesia, dan sedikit perubahan dari saya.

0 comments:

Copyright © 2012 Nawastara-TKJ1 | Another Theme | Designed by Johanes DJ